Home / Hasil penelusuran untuk cara-membuat-blog-pada-blogspot
Perkenalkan saya Seno, saat ini pekerjaan saya sebagai pembuat blog dan web, saya bukan lulusan dari IT atau sekolahan yang jurusannya ke bidang dunia internet.
Saya hanyalah seorang yang KEPO, pengen tahu segalanya, jika ada teman yang ahli sesuatu, saya pasti kepo dan ingin tahu bagaimana cara kerjanya, dan punya NIAT HARUS bisa, paling tidak tingkat basic.
Seperti waktu kerja di perusahaan furniture di tahun 2000 an, teman saya pintar menggunakan Photoshop dan rumus excel, setiap hari saya lirik cara dia bekerja, saya catat apa yang dia kerjakan secara diam-diam. Lalu saya praktekkan sampai saya PAHAM dan BISA, O iya pada tahun 2000 an saya belum begitu kenal internet.
Awal tahun 2008 saya mulai mengenal internet lewat teman-teman kantor yang sudah lebih dulu pandai ber internet. Mulanya hanya untuk mengirim email saja, kemudian browsing beberapa berita, lanjut daftar FB.
Kemudian tertarik dengan tawaran mencari uang lewat internet, waktu itu saya baca di webnya seorang yang berinisial "JS", sempat membeli e book nya, keluar duit berapapun di jabani karena itu tadi saya orangnya KEPO.
Dari e book yang saya beli, saya pelajari dan pahami, dari situ saya mulai mengenal yang namanya Blog. Awalnya hanya mengenal Blogspot, untuk Blogspot saya putus dulu, saya lanjutkan dengan hasil membaca e book.
Di e book tersebut ada tawaran untuk membuat web marketing online, karena ke KEPOAN saya yang tidak bisa di bendung lagi, maka saya ikuti tutorialnya, dari membuat e book sendiri, sampai membeli hosting, domain dan script.
Dari situlah saya mulai mengenal bagaimana membuat web, dengan menggunakan Dream Weaver, mengupload menggunakan FTP, dst nya.
Tetapi saya lebih tergoda dengan yang namanya Blogspot, karena GRATIS untuk pembuatan blognya. Saya mulai mencari tutorialnya.
Mulailah membuat akun google dan membuat blog, seperti biasa, sebagai pemula saya malas membaca TOS dari Google, yang penting buat Blog buat cari uang, tabrak sana tabrak sini, dan akhirnya akun saya di banned oleh Google. Saya ulangi kesalahan yang sama, entah sudah berapa akun saya yang sudah di banned.
Setelah mengenal blogspot, walaupun masih ajaran, saya mulai berani menawarkan jasa pembuatan blog kepada teman-teman saya (belum ahli tapi sudah nekat...wong edyan).
Tidak puas dengan Blogspot, mulai mempelajari Wordpress, di kantor saya gunakan untuk mencari tutorial Wordpress, akhirnya dapat yang lengkap, kalo di print bisa jadi 500 halaman.
Setiap pagi berangkat kantor lebih awal, buat ngeprint tutorial tersebut, dan biar tidak ketahuan sama yang lain.
Baru baca halaman satu sudah mulai pusing, ternyata wordpress beda dengan blogpsot, terutama di tampilan dashboardnya, rasa TAKUT salah dalam menggunakan wordpress sempat menghentikan niat saya untuk belajar WP.
Tapi karena pengen cari duit dari WP, maka cara belajarnya saya rubah, setiap baca langsung di praktekkan, dan akhirnya bisa juga, seperti biasa kalo sudah bisa pasti yang ada di otak saya adalah "GENE YO MUNG KOYO NGENE" (Ternyata Cuma gitu doang).
Lanjut karena rasa KEPO yang belum kelar, saya mulai belajar cara membuat web dengan WP dan blogspot. Kebetulan saya mendapat satu order untuk membuat web untuk toko bunga di jogja. Rasanya senang dan deg-deg an.
Mulailah mencari layanan hosting yang ada di seputaran kota Jogja, biar simpel dan mudah ngurusnya. Terus terang saya belum paham dengan yang namanya hosting dan kapasitasnya, makanya hosting yang saya beli waktu itu kapasitasnya 25 mbps serta satu domain.
Untuk membuat theme, saya menggunakan program Artister (bajakan), cara belajarnya juga sama dengan saat mempelajari WP.
Mulailah membuat web untuk toko tersebut, dengan susah payah dan rasa kawatir akhirnya jadi juga, sempat di revisi beberapa kali, dan perlu diketahui webny amasih ada sampai sekarang.
tulisannya lanjut besok lagi ya.
Saya hanyalah seorang yang KEPO, pengen tahu segalanya, jika ada teman yang ahli sesuatu, saya pasti kepo dan ingin tahu bagaimana cara kerjanya, dan punya NIAT HARUS bisa, paling tidak tingkat basic.
Seperti waktu kerja di perusahaan furniture di tahun 2000 an, teman saya pintar menggunakan Photoshop dan rumus excel, setiap hari saya lirik cara dia bekerja, saya catat apa yang dia kerjakan secara diam-diam. Lalu saya praktekkan sampai saya PAHAM dan BISA, O iya pada tahun 2000 an saya belum begitu kenal internet.
Awal tahun 2008 saya mulai mengenal internet lewat teman-teman kantor yang sudah lebih dulu pandai ber internet. Mulanya hanya untuk mengirim email saja, kemudian browsing beberapa berita, lanjut daftar FB.
Kemudian tertarik dengan tawaran mencari uang lewat internet, waktu itu saya baca di webnya seorang yang berinisial "JS", sempat membeli e book nya, keluar duit berapapun di jabani karena itu tadi saya orangnya KEPO.
Dari e book yang saya beli, saya pelajari dan pahami, dari situ saya mulai mengenal yang namanya Blog. Awalnya hanya mengenal Blogspot, untuk Blogspot saya putus dulu, saya lanjutkan dengan hasil membaca e book.
Di e book tersebut ada tawaran untuk membuat web marketing online, karena ke KEPOAN saya yang tidak bisa di bendung lagi, maka saya ikuti tutorialnya, dari membuat e book sendiri, sampai membeli hosting, domain dan script.
Dari situlah saya mulai mengenal bagaimana membuat web, dengan menggunakan Dream Weaver, mengupload menggunakan FTP, dst nya.
Tetapi saya lebih tergoda dengan yang namanya Blogspot, karena GRATIS untuk pembuatan blognya. Saya mulai mencari tutorialnya.
Mulailah membuat akun google dan membuat blog, seperti biasa, sebagai pemula saya malas membaca TOS dari Google, yang penting buat Blog buat cari uang, tabrak sana tabrak sini, dan akhirnya akun saya di banned oleh Google. Saya ulangi kesalahan yang sama, entah sudah berapa akun saya yang sudah di banned.
Setelah mengenal blogspot, walaupun masih ajaran, saya mulai berani menawarkan jasa pembuatan blog kepada teman-teman saya (belum ahli tapi sudah nekat...wong edyan).
Tidak puas dengan Blogspot, mulai mempelajari Wordpress, di kantor saya gunakan untuk mencari tutorial Wordpress, akhirnya dapat yang lengkap, kalo di print bisa jadi 500 halaman.
Setiap pagi berangkat kantor lebih awal, buat ngeprint tutorial tersebut, dan biar tidak ketahuan sama yang lain.
Baru baca halaman satu sudah mulai pusing, ternyata wordpress beda dengan blogpsot, terutama di tampilan dashboardnya, rasa TAKUT salah dalam menggunakan wordpress sempat menghentikan niat saya untuk belajar WP.
Tapi karena pengen cari duit dari WP, maka cara belajarnya saya rubah, setiap baca langsung di praktekkan, dan akhirnya bisa juga, seperti biasa kalo sudah bisa pasti yang ada di otak saya adalah "GENE YO MUNG KOYO NGENE" (Ternyata Cuma gitu doang).
Lanjut karena rasa KEPO yang belum kelar, saya mulai belajar cara membuat web dengan WP dan blogspot. Kebetulan saya mendapat satu order untuk membuat web untuk toko bunga di jogja. Rasanya senang dan deg-deg an.
Mulailah mencari layanan hosting yang ada di seputaran kota Jogja, biar simpel dan mudah ngurusnya. Terus terang saya belum paham dengan yang namanya hosting dan kapasitasnya, makanya hosting yang saya beli waktu itu kapasitasnya 25 mbps serta satu domain.
Untuk membuat theme, saya menggunakan program Artister (bajakan), cara belajarnya juga sama dengan saat mempelajari WP.
Mulailah membuat web untuk toko tersebut, dengan susah payah dan rasa kawatir akhirnya jadi juga, sempat di revisi beberapa kali, dan perlu diketahui webny amasih ada sampai sekarang.
tulisannya lanjut besok lagi ya.
Buat Anda yang ingin membuat website dengan menggunakan blogspot sebagai hostingya dan akan di custom domain, berikut saya berikan tutorialnya.
Untuk membeli domain berdasarkan pengalaman saya selama ini, saya sarankan untuk membeli domain di DomaiNesia, karena pelayanannya yang bagus dan memuaskan, untuk harga bersaing dengan yang lainnya. Saya sudah menggunakan layanan DomaiNesia sejak 2015 sampai sekarang lancar dan tidak ada kendala.
Bagaimana Cara Custom Domain ke Blogger?
1. Login Client Area (my.domainesia.com)
Langkah pertama yaitu, buka https://my.domainesia.com pada web browser. Lalu masukkan username dan password anda. Username dan password ini merupakan akun anda pada saat register di DomaiNesia sebelum pembelian domain maupun hosting.
2. Memilih Domains
Setelah itu, anda akan diarahkan ke halaman client area. Pada halaman ini anda dapat mengelola semua produk yang telah anda beli. Karena kali ini akan dilakukan custom domain, maka silahkan klik Menu Domains pada bagian sidebar (bagian sebelah kiri). Kemudian beri tanda centang dan klik pada domain yang dipilih.
3. Melakukan Pengecekan Name Server
Untuk melakukan custom domain, pastikan anda memilih Use default nameservers pada saat mengubah Nameserver. Pilihan Use default nameservers ini berfungsi jika anda ingin melakukan custom domain ke Blogger atau setting domain forwarding.
Dalam pengisian Nameserver, Tim DomaiNesia telah mempermudah para customer dengan memberikan daftar Name Server yang sesuai.
Setiap customer dapat memiliki nameserver yang berbeda- beda. Untuk itu, apabila ingin melakukan custom domain, pastikan nameserver sesuai dengan yang ada di Client Area anda!4. Pastikan DNS Zone Manager Telah Aktif
Sebelumnya, pastikan DNS Zone Manager telah aktif. Jika belum aktif, silahkan klik Start.
Jika sudah di klik “start”, maka akan muncul tampilan seperti ini. Nah, apabila sudah muncul tampilan seperti ini, silahkan lanjutkan ke step 4
5. Memilih Blogger Setting
Untuk melakukan custom domain ke Blogger, silahkan klik Settings kemudian pilih Blogger Settings
6. Melakukan Pengaturan di Akun Blogspot
Langkah selanjutnya, buka tab baru pada browser, ketikkan www.blogger.com. Kemudian login menggunakan akun blogger anda. Pilih Setelan kemudian klik Dasar. Klik pada bagian Alamat Blog klik Siapkan URL pihak ke-3 untuk blog Anda.
Tuliskan nama domain yang telah didaftar pada A record tadi. Misalnya www.domainesia.com. Lalu klik Simpan. Maka akan ada error dari pihak blogspot yaitu “Kami tidak dapat memverifikasi otoritas Anda untuk domain ini“. Mengapa itu bisa terjadi? Hal ini dikarenakan domain yang anda tuliskan belum ada sinkronisasi dari pihak blogger dan domain. Untuk melakukan sinkronisasi, terdapat host unik dan record unik dari google yang harus di masukkan ke pengaturan domain.
7. Memasukkan Host & Record Unik Google
Pada halaman Blogger tadi, anda sudah menemukan host unik dan record unik dari Google. Nah, host dan record unik tadi akan digunakan untuk melakukan custom domain. Tim DomaiNesia telah memberi kemudahan para customer untuk melakukan custom domain dengan melalui halaman client area (my.domainesia.com). Silahkan klik Menu Domains lalu pilih tab Settings. Kemudian anda akan menemukan gambar seperti berikut. Untuk itu, anda cukup memasukkan host unik dari google dan record unik dari google pada kolom yang Kami sediakan di halaman client area (my.domainesia.com) . Kemudian klik Save.
Ingat, setiap akun memiliki host unik dan record unik yang berbeda. Jadi, pastikan copy paste sesuai dengan yang tertera di akun blogger anda!
8. Custom Domain Berhasil
Tunggu sebentar, maka proses custom domain ke Blogger telah berhasil
9. Melakukan Pengecekan DNS
Untuk melakukan pengecekan apakah blogger telah diarahkan ke domain, maka silahkan klik Menu Domains. Lalu klik Addons. Pilih DNS Zone Manager dan klik Manage DNS. Pastikan terdapat 4 IP Address dari Blogger dan 2 akun CNAME seperti gambar berikut,
10. Melakukan Pengaturan di Akun Blogspot
Setelah itu kembali lagi ke menu Settings – Dasar yang ada di Blogger. Klik pada bagian Alamat Blog klik Siapkan URL pihak ke-3 untuk blog Anda. Lalu klik Simpan. Bila masih tidak bisa, mohon bersabar karena mungkin Blogger masih dalam proses propagasi dengan DNS Anda yang dapat memakan waktu hingga 24 jam. Jika lebih dari 24 jam juga belum bisa dilakukan, maka mungkin terdapat kesalahan pada pengaturan Anda dan silakan coba lagi untuk yang kedua kali.
Jika proses Simpan sudah berhasil, maka Anda akan melihat halaman Settings di Blogger berisi nama domain dan nama blog lama. Misalnya www.websitesaya.my.id dan dibawahnya terdapat nama blog lama berupa blogakuu.blogspot.com. Di samping nama blogakuu.blogspot.com terdapat tulisan “redirects” yang artinya, alamat blog lama (*blogspot) telah diarahkan ke nama domain anda yang baru. Voila! Custom domain anda sudah berhasil dilakukan
11. Setting HTTPS di Blogger
Anda bisa mengaktifkan HTTPS agar aman! Silahkan pilih YES.
Untuk penjelasan lebih rinci cara mengaktifkan https untuk blogspot dapat di baca disini
12. Menunggu Proses Resolving DNS dan Update Konfigurasi
Reminder, untuk proses custom blogspot ini memerlukan waktu kurang lebih 24 jam untuk resolving DNS dan update konfigurasi. Apabila telah berhasil terhubung, anda akan dihadapkan dengan opsi pengalihan domain dari non-www ke www pada dashboard blogger.
Anda dapat merubah alamat domain blogspot dengan domain yang anda miliki. Sehingga URL blog atau website yang anda buat di blogspot dapat dicustom sesuai keinginan. Mau beli domain di DomaiNesia saja.
Soracart adalah template blogger responsif dan premium untuk situs eCommerce. Terbaik di kelas dan sarat dengan banyak fitur, dibutuhkan blog Anda ke tingkat berikutnya. Soracart dilengkapi dengan berbagai widget yang akan membantu Anda mempublikasikan blog Anda secara lebih profesional.
Sora Films tersedia dalam versi free template, tetapi tentunya ada keterbatasan dimana Anda tidak dapat memodifikasi secara keseluruhan template. Untuk melihat demo dan mengunduh template, Anda bisa melihat di SoraCart Blogger Template
Untuk mempermudah dalam mengatur template , di bawah ini telah ada dokumentasi cara seting template.
Top Navigation
Akses Layout/Tata Letak blog > klik Edit link pada widget Top Menu.
Contact Menu (Contact Details)
Akses Layout/Tata Letak blog > klik Edit link pada widget Contact Details.
Bagaimana cara menambahkan ikon di top navigasi?
Pilih ikon >> FontAwesome <<, Contoh <i class = "fa fa-download"> </ i>
Example: <i class="fa fa-download"></i>Download this Theme
Top Social Widget
Akses Layout/Tata Letak blog > klik Edit link di Top Social Widget.
Icons Avaliables { facebook, twitter, gplus, rss, youtube, skype, stumbleupon, tumblr, vine, stack-overflow, linkedin, dribbble, soundcloud, behance, digg, instagram, pinterest, delicious, codepen }
Main Menu/ Mega Menu
Akses Theme blog > klik Edit Html> dan kemudian cari pengkodean berikut.
<ul class='megamenu' id='megamenuid'>
<li><a href='/'>Home</a></li>
<li><a class='menu-target' href='#'>Fashion</a>
<ul>
<li><a href='http://sora-cart-soratemplates.blogspot.in/search/label/mens'>MEN</a></li>
<li><a href='http://sora-cart-soratemplates.blogspot.in/search/label/women'>WOMEN</a></li>
<li><a href='http://sora-cart-soratemplates.blogspot.in/search/label/kids'>KIDS</a></li>
</ul>
</li>
<li><a class='menu-target' href='#'>Electronics</a>
<ul>
<li><a href='http://sora-cart-soratemplates.blogspot.in/search/label/mobile'>SMARTPHONE</a></li>
<li><a href='http://sora-cart-soratemplates.blogspot.in/search/label/laptop'>LAPTOP</a></li>
<li><a href='http://sora-cart-soratemplates.blogspot.in/search/label/smartwatch'>Smartwatch</a></li>
</ul></li>
<li><a href='#'>Features</a></li>
<li><a href='#'>Documentation</a></li>
<li><a href='#'>Download This Template</a></li>
</ul>
Pada kode diatas ada dua jenis menu yang pertama yaitu menu Normal dan lainnya adalah menu mega.
Kode biru itu normal dan kode merahnya adalah menu mega.
http://sora-cart-soratemplates.blogspot.in/search/label/mobile
http://sora-cart-soratemplates.blogspot.in/search/label/laptop
http://sora-cart-soratemplates.blogspot.in/search/label/smartwatch
Ganti tautan di atas dengan url label Anda.
Membuat normal link
<li><a href='#'>Features</a></li>
Kode diatas akan muncul sebagai link normal ganti saja # dengan link anda dan Features dengan teks anda.
Membuat Menu mega dengan Image
<li><a class='menu-target' href='#'>Your-primary-Label</a><ul><li><a href='Your-Label-Url'>Your-Label-Text</a></li><li><a href='Your-Label-Url'>Your-Label-Text</a></li><li><a href='Your-Label-Url'>Your-Label-Text</a></li></ul></li>
Kode di atas akan muncul sebagai menu mega cukup ganti Your-Label-Url dengan link anda dan Your-Label-Text dengan teks anda.
Catatan:-
- Label utama Anda: - Ini adalah label utama dari menu mega, label lain akan muncul di bawah ini. Contoh Electronics (Smartphone, Laptop, Smartwatch). Dalam contoh ini "Electronics" akan menjadi label utama Anda
- Your-Label-Url: - Ini adalah link dari label sekunder dari tempat posting yang muncul. Contoh http://yourblogurl.blogspot.com/search/label/LABELNAME. Dalam contoh ini "http://yourblogurl.blogspot.com" adalah url blog anda. Dan "LABELNAME" adalah label sekunder Anda.
- Your-Label-Text: - Ini adalah label sekunder dari menu mega, itu akan muncul di bawah label utama. Contoh Electronics (Smartphone, Laptop, Smartwatch). Dalam contoh ini "(Smartphone, Laptop, Smartwatch)" akan menjadi label sekunder Anda
Vertical Icon Menu
Akses Layout/Tata Letak blog > klik Edit link pada widget Top Menu.
Bagaimana cara menambahkan ikon di top navigasi?
Pilih ikon >> FontAwesome <<, Contoh <i class = "fa fa-download"> </ i>
Example: <i class="fa fa-download"></i>Download this Theme
Slider Widget
Akses Layout/Tata Letak blog > klik Add a Gadget> HTML / JavaScript di Slider Widget Section, lalu tambahkan salah satu dari berikut ini
Recent Posts: <div class="latestposts" data-no="5"></div>
Label / Tag Ex: <div class="tagpost" data-label="Break" data-no="5"></div>
Responsive Ads
Akses Layout/Tata Letak blog > klik Add a Gadget> HTML / JavaScript di Bagian Responsive Ads, lalu tambahkan salah satu dari berikut ini
<div id="banner-1" class="banner"> <a class="banner__permalink" href="#"> <span class="screen-reader-text">Introducing the Vacation Collection — Up to 50% Off</span> </a> <div class="banner__inside-wrapper"> <div class="banner__inside"> <div class="banner__content"> <h3 class="banner__title">Introducing the Vacation Collection — Up to 50% Off</h3> </div> <div class="banner__overlay"></div> <div class="banner__bg_image"></div> </div> </div></div><style type="text/css">.banner { position: relative; color: #fff;} #banner-1 { min-height: 130px; background-color: #c6b78b;}#banner-1 .banner__title { font-size: 28px; letter-spacing: 0px;}#banner-1 .banner__subtitle { font-size: 14px; color: rgba(255, 255, 255, 0.85);}#banner-1 .banner__inside { height: 130px; padding: 8px;}#banner-1 .banner__content { border-width: 2px; border-color: rgba(255, 255, 255, 0.5);}#banner-1 .banner__sep { margin-top: 8px; margin-bottom: 8px; width: 20%;}#banner-1 .banner__bg_image { background-image: url('https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgs76BKrBdHDA_0msoxRPEV_LauywsaKrkKxp3Zuxfw3xJIQRFdq_sL0gVh6OP9cghVAR9PMOwa5TMdcKBCijXcXxdnRUtl6ZVzYY_mMNXed6PADWUE4biymZffHju1aEcWeGiINdb6mj0/s1600/d.png');}#banner-1 .banner__overlay { background-color: #0a0000; opacity: 0.3;}.banner__bg_image { position: absolute; top: 0; bottom: 0; right: 0; left: 0; background-position: center center; background-repeat: no-repeat; -webkit-background-size: cover; background-size: cover; z-index: 1; -webkit-transition: -webkit-transform 1s ease-in-out; -o-transition: -o-transform 1s ease-in-out; transition: transform 1s ease-in-out; will-change: transform;}.banner__overlay { background: #000; position: absolute; top: 0; bottom: 0; left: 0; right: 0; z-index: 2;}.banner__content { word-break: break-all; padding: 18px 30px; display: table-cell; vertical-align: middle; border: 2px solid #fff; text-align: center; position: relative; z-index: 3;}.banner__title { color: inherit; margin: 0;}.banner__inside { display: table; width: 100%; box-sizing: border-box;}.banner__inside-wrapper { overflow: hidden; position: relative;}.banner__permalink { position: absolute; top: 0; left: 0; right: 0; bottom: 0; z-index: 4;}.screen-reader-text { clip: rect(1px, 1px, 1px, 1px); height: 1px; overflow: hidden; position: absolute !important; width: 1px;}.banner:hover .banner__bg_image, .banner__permalink:focus .banner__inside-wrapper .banner__bg_image { -webkit-transform: scale(1.1); -ms-transform: scale(1.1); -o-transform: scale(1.1); transform: scale(1.1);}</style>
Anda bisa menggunakan kode diatas atau menempelkan kode adsense anda sendiri.
Description Tiles
Akses Theme blog > klik Edit Html> dan kemudian cari pengkodean berikut.
<div class="special-wrap row"><!-- First --><div class="special-tiles"><div class="special-tiles-wrap"><span class="special-icons"><i aria-hidden="true" class="fa fa-support"></i></span><h6 class="special-heading">24/7 Customer Care</h6><p class="special-text">Lorem Ipsum is simply dummy text of the printing and typesetting industry. Lorem Ipsum has been the industry's. </p></div></div><!-- First One Ends --><!-- Second --><div class="special-tiles"><div class="special-tiles-wrap"><span class="special-icons"><i aria-hidden="true" class="fa fa-money"></i></span><h6 class="special-heading">Cash On Delivery</h6><p class="special-text">Lorem Ipsum is simply dummy text of the printing and typesetting industry. Lorem Ipsum has been the industry's. </p></div></div><!-- Second Ends --><!-- Third --><div class="special-tiles"><div class="special-tiles-wrap"><span class="special-icons"><i aria-hidden="true" class="fa fa-clock-o"></i></span><h6 class="special-heading">One Day Shipping</h6><p class="special-text">Lorem Ipsum is simply dummy text of the printing and typesetting industry. Lorem Ipsum has been the industry's. </p></div></div><!-- Third Ends --><!-- Fourth --><div class="special-tiles"><div class="special-tiles-wrap"><span class="special-icons"><i aria-hidden="true" class="fa fa-plane"></i></span><h6 class="special-heading">Worldwide Shipping</h6><p class="special-text">Lorem Ipsum is simply dummy text of the printing and typesetting industry. Lorem Ipsum has been the industry's. </p></div></div><!-- Fourth Ends --></div>
Inilah hal-hal yang perlu Anda ubah.
- <h4>We Specialize in</h4> - Main Title.
- <i aria-hidden='true' class='fa fa-heart-o'/> -Icon (fontawesome - http://fontawesome.io/cheatsheet/)
- <h6 class='special-heading'>Wedding Photography</h6> -Tiles title
- <p class='special-text'>Lorem Ipsum is simply dummy text of the printing and typesetting industry. Lorem Ipsum has been the industry's. </p> -Description
Featured Product
Akses Layout/Tata Letak blog > klik Tambahkan Gadget> HTML / JavaScript di Bagian Produk Unggulan, lalu tambahkan salah satu dari berikut ini. (Anda bisa menambahkan hingga 3 widget)
<span class="labelpost" data-label="mobile" data-no="4"></span>
Random Product
Akses Layout/Tata Letak blog > klik Tambahkan Gadget> HTML / JavaScript di Bagian Produk Unggulan, lalu tambahkan salah satu dari berikut ini
<span class="randomposts" data-no="4"></span>
Cara menambahkan harga dalam produk
Akses posting blog > klik New Post> Labels, di label masukkan price_ $ 120 (Dimana $ 120 adalah harga produk)
Catatan: - rubah simbol $, jika Anda menggunakan mata uang lainnya.
Contoh Gambar:
Setelah menambahkan, klik publish.
Cara menambahkan lencana diskon pada produk
Akses posting blog > klik New Post> Label, di label masuk dari @ -75% (di mana -75% diskon pada produk)
Contoh Gambar:
Setelah menambahkan, klik publish.
Popular Product
Akses Layout/Tata Letak blog > klik Edit link pada widget produk Populer.
Recent reviews
Akses Layout/Tata Letak blog > klik Tambahkan Gadget> HTML / JavaScript di Bagian Produk Unggulan, lalu tambahkan salah satu dari berikut ini
<span class="recentcomments" data-no="4"></span>
Cart Page
Akses Page Blog > klik Halaman Baru> Judul, dalam judul masukkan "cart" (tanpa tanda petik).
Catatan: - halaman keranjang tidak akan bekerja jika Anda tidak memasukkan judul dengan benar, setelah menambahkan judul link halaman Anda harus terlihat seperti ini.
http://sora-cart-soratemplates.blogspot.com/p/cart.html or http://www.xyz.com/p/cart.html
Checkout Page
Akses Page blog > klik Halaman Baru> Judul, pada judul masukkan "checkout" (tanpa tanda petik).
Catatan: - halaman checkout tidak akan bekerja jika Anda tidak memasukkan judul dengan benar, setelah menambahkan judul link halaman Anda harus terlihat seperti ini.
http://sora-cart-soratemplates.blogspot.com/p/checkout.html orhttp://www.xyz.com/p/checkout.html
Catatan: - Untuk membuat form checkout bekerja anda harus menambahkan contact widget di blog anda. Untuk menambahkan widget ikuti langkah-langkah di bawah ini.
Akses tata letak blog > klik tambahkan gadget> Gadget lainnya, Tambahkan widget kontak.
Cara Menambahkan "Quick overview" ke Produk
Untuk menambahkan ikhtisar singkat pada produk Anda lakukan seperti yang disebutkan di bawah ini
Go to Blogger >> Settings >> Search preferences >> Description >> Edit >> Yes >> Save
Go to ke Blogger >> Tambah Posting baru >> Cari Deskripsi
Dalam Deskripsi Pencarian masukkan teks yang ingin Anda tampilkan sebagai ikhtisar produk. Setelah semuanya selesai, tekan "Publikasikan" dan produk Anda siap untuk dijual
Paypal Email dan Currency
<script>//<![CDATA[$(document).ready(function () { simpleCart({ checkout: { type: "PayPal" , email: "templatemania@yahoo.com" } }); simpleCart.currency( "USD" );}); //]]></script>
Ubah templatemania@yahoo.com ini dengan email anda sendiri.
Ubah USD dengan mata uang Anda sendiri (Hanya Mata Uang di Bawah yang didukung).
"USD" - Currency Name ("US Dollar") "AUD" - Currency Name ("Australian Dollar") "BRL" - Currency Name ("Brazilian Real") "CAD" - Currency Name ("Canadian Dollar") "CZK" - Currency Name ("Czech Koruna") "DKK" - Currency Name ("Danish Krone") "EUR" - Currency Name ("Euro") "HKD" - Currency Name ("Hong Kong Dollar") "HUF" - Currency Name ("Hungarian Forint") "ILS" - Currency Name ("Israeli New Sheqel") "JPY" - Currency Name ("Japanese Yen") "MXN" - Currency Name ("Mexican Peso") "NOK" - Currency Name ("Norwegian Krone") "NZD" - Currency Name ("New Zealand Dollar") "PLN" - Currency Name ("Polish Zloty") "GBP" - Currency Name ("Pound Sterling") "SGD" - Currency Name ("Singapore Dollar") "SEK" - Currency Name ("Swedish Krona") "CHF" - Currency Name ("Swiss Franc") "THB" - Currency Name ("Thai Baht")"BTC" - Currency Name ("Bitcoin")
Pagenavigation Results
<script type='text/javascript'> /*<![CDATA[*/ var perPage=8; var numPages=6; var firstText ='First'; var lastText ='Last'; var prevText ='« Previous'; var nextText ='Next »'; var urlactivepage=location.href; var home_page="/"; /*]]>*/</script>
Ubah nilai var perPage = 8; Dari 8 ke angka yang kamu mau (Archive).
Selamat berkarya, dan sekali lagi untuk melihat demo dan mengunduh template, Anda bisa melihat di SoraCart Template
Langganan:
Postingan (Atom)